Event FF Agustusan – GAMEOL.ID https://www.gameol.id Portal Seputar Game Online dan Offline Tue, 21 Jul 2020 16:41:22 +0000 en-US hourly 1 https://wordpress.org/?v=6.1.7 https://www.gameol.id/wp-content/uploads/2019/09/FAVICON-GAMEOL-150x150.png Event FF Agustusan – GAMEOL.ID https://www.gameol.id 32 32 Event Booyah Merdeka Free Fire Edisi Agustusan https://www.gameol.id/2020/07/event-booyah-merdeka-free-fire/ https://www.gameol.id/2020/07/event-booyah-merdeka-free-fire/#respond Tue, 21 Jul 2020 16:41:22 +0000 https://www.gameol.id/?p=60 Read more]]>

Event Booyah Merdeka Free Fire – Bermain game online merupakan kesukaan semua orang, terlebih lagi sekarang ini bermain game sangat mudah hanya dengan menggunakan perangkat smartphone sudah bisa kita salurkan hobi kita ini. Berbeda dengan dulu, kita harus menyewa rental playstatipon ataupun video game jika ingin bermain game, namun seiring berkembangnya zaman kita dimudahkan dengan teknologi yang ada. Makanya tak heran jika sekarang banyak sekali jenis game dengan gendre yang berbeda-beda bermunculan, ini disebabkan karena pemain game ataupun pecinta game setiap hari semakin bertambah saja.

Mungkin bagi anda pengguna android ataupun iOS sudah tak asing lagi dengan game yang bernama free fire, game yang satu ini mengusung gendre battle royale. Game ff ini juga termasuk kedalam kategori game online, sehingga pada saat akan memainkannya maka kita membutuhkan jaringan internet. Sebetulnya banyak sekali game online yang tersaji untuk perangkat hp, namun kebanyakan masyarakat Indonesia itu sendiri terutama anak muda menyukai game dengan gendre petualangan ataupun perang. Sehingga tak heran jika free fire sangat banyak penggunannya di seluruh pelosok negri ini.

Nah game free fire itu sendiri salah satu kelebihannya yakni sering mengadakan sebuah tournament ataupun event yang menawarkan berbagai hadiah menarik, tentu saja ini membuat para pemainnya merasa penasaran dan ingin mengikuti event tersebut. Seperti yang sekarang tengah berjalan yakni event free fire agustusan, tentu saja ini bertujuan untuk menyambut hari kemerdekaan negara tercinta ini yakni 17 agustus. Makanya event yang di adakan bertemakan tujuhbelasan atau agustusan. Event Booyah Merdeka Free Fire itu sendiri baru diadakan tahun ini saja, karena di tahun sbeelumnya belum pernah di adakan. Tentu saja ini karena, pemain free fire itu sendiri cukup banyak di Indonesia. Lantas bagaimana sih cara mengikuti event tersebut? dan apa saja hadiah yang di tawarkan di event terbaru ff ini?  bagi anda yang penasaran dan ingin tahu lebih detailnya? maka bisa simak selengkapnya dibawah ini.

Cara Mengikuti Event Booyah Merdeka Free Fire

Ketika kita ikut event booyah merdeka ff ini maka dituntut untuk mengumpulkan sebuah token dan juga harus melakukan spin di web event Free Fire Booyah Merdeka, adapun hadiah yang ditawarkan yakni total pulsa 3 miliar, Hp Samsung Galaxy A70, serta 9999 diamond,  & Kopassus bundle. Perlu juga diketahui jika pulsa 3 M tersebut di berikan kepada pemain mulai dari 10 ribu – 100 ribu. Dan untuk Event yang terdapat di dalamnya yakni (lomba balap karung dan juga lomba pecahkan balon).

Cara Ikut Lomba Balap Karung di Event Booyah Merdeka FF

  • Membeli diamond yang nantinya digunakna untuk Balap 1 – 50 kali untuk mendapatkan double chance 
  • Harus mencapat skin dengan total 5 – 50 serta bundle Surf Rider, maka berhak mendapatkan milestone
  • Untuk mendapatkan HP maka berkesempatan 2 kali lipat saat melakukan spin pada tanggal 17 agustus mendapatng
  • Anda juga harus memberikan info yang jelas dan tepat karena  form hanya sekali di isinya
  • Item in-game juga dikirim langsung ke vault/collection in-game

Cara Ikuti Lomba Pecahkan Balon di Event Booyah Merdeka FF

  • Hadiah yang di tawarkan HP Samsung A70 maupun pulsa telepon
  • Untuk mendapatkannya anda harus memecahkan 1 kali – 5 kali dengan menggunakan sebuah token indonesia
  • Anda berkesmpatan 2 kali lipat, jika ingin mendapat HP / Pulsa ketika melakukan spin tgl 17 agustus
  • Anda juga harus mengisi form yang tepat, karena form tidak bisa kita rubah kembali
  • Item in-game juga langusng di kirim ke vault/collection in-game

Itulah informasi seputar event booyah merdeka free fire yang telah kami ulas secara detail, anda bisa langsung mencobanya sekarang juga. Terima kasih dan juga semoga bermanfaat.

]]>
https://www.gameol.id/2020/07/event-booyah-merdeka-free-fire/feed/ 0