Live Streaming Liga Inggris Liverpool vs Southampton di Mola TV

Pertandingan live streaming liga inggris Liverpool dan Southampton dapat disaksikan melalui Mola TV.

Live Streaming Liga Inggris Liverpool VS Southampton

Liverpool akan menjadi pihak home dan Southampton merupakan pihak away. Pertandingan minggu ke-13 ini berlokasi di kota Liverpool, menggunakan stadion milik Liverpool yaitu Anfield di hari Sabtu, 27 November 2021 pukul 22:00 WIB.

Untuk menyaksikan pertandingan secara langsung dapat mengklik link berikut ini dan dapat dilakukan baik di browser maupun aplikasi smartphone: https://mola.tv/watch?py_id=livethisweek&v=vd36900123

Trivia Liverpool vs Southampton

  1. Liverpool mencatat 23 menang, 10 imbang, dan 11 kalah melawan Southampton dari 44 laga terakhir di Premier League
  2. Mohamed Salah selalu terlibat dalam sembilan gol dari delapan kali tampil melawan Southampton dengan 7 gol dan 2 assists
  3. Southampton belum pernah kalah melawan Liverpoll dalam tujuh kunjungan terakhir ke Anfield di Premier League. Terakhir kali Southampton mengalahkan Liverpool di kandangnya sendiri terjadi pada September 2013 dengan skor 0-1

RajaBackLink.com

Profil Anfield

Stadion milik Liverpool bernama Anfield, telah digunakan sebagai stadion utama sejak tahun berdirinya klub di 1892. Kapasitas stadionnya cukup besar yaitu mencapai 53.394 lah penonton, kira-kira merupakan stadion dengan kapasitas terbesar nomor 7 di seluruh Inggris. Pada tahun 1994 kursi di stadion diubah menjadi di all-seater, maksudnya adalah setiap penonton mempunyai tempat duduk dengan nomornya masing-masing.

Terdapat dua gerbang masuk ke stadion, diberi nama sama dengan manajer Liverpool yang membawa klub menjadi sangat sukses di tahun 70-an dan 80-an, yaitu gerbang Bill Shanky dan gerbang Bob Paisley. Bersama dengan Everton sedang mengusahakan perizinan ke pemerintah daerah agar memberikan akses khusus ke stadion milik Liverpool dan Everton, agar yang ingin datang ke stadion menjadi lebih mudah dan tempat parkir yang lebih dekat.

Kata Anfield sendiri berasal dari daerah tua di pinggir daerah New Ross. Dari ruang ganti menuju lapangan terdapat tulisan this is Anfield, yang dipasang oleh manajer bill shankly untuk menakut-nakuti lawan tanding bahwa mereka akan melakukan tanding melawan seluruh orang yang menonton di Anfield.

Untuk fasilitas lapangan dan latihan, liverpool sebagai klub besar tentu mempunyai kualitas yang mumpuni. Untuk pelatihan usia muda, bahkan disebut-sebut salah satu yang terbaik karena telah terbukti menghasilkan banyak sekali pemain bintang dan menjadi legenda klub sepakbola, baik di liverpool maupun di klub lain. Kini juga banyak akademi liverpool yang menggunakan kurikulum pelatihan akademi liverpool yang tersebar ke berbagai negara, salah satunya di Indonesia. Di Jakarta terdapat akademi sepakbola liverpool, dimana menggunakan pelatih dan metode latihan seperti di Ingggris sana.

Cara Nonton Pertandingan Liga Inggris di Mola TV

Untuk menyaksikan pertandingan Premier League Inggris secara langsung dapat anda lakukan melalui smartphone Anda juga, caranya tidak sulit yaitu dengan menginstal aplikasi yang bernama mola. Aplikasi ini juga dikenal luas dengan nama mola TV, merupakan broadcaster resmi Premier League Inggris dan beberapa liga di benua Eropa lainnya.

Apabila smartphone Anda adalah Android silakan masuk ke play store terlebih dahulu dan pada kolom pencarian ketik kata mola. Akan keluar hasil pencarian mola broadcaster resmi Premier League Inggris 2019-2022, install terlebih dahulu aplikasi mola dan tunggu hingga selesai.

Apabila proses proses instalasi telah selesai Anda bisa coba nyalakan aplikasi mola dan berikan izin untuk mengetahui lokasi anda. Pada kanan bawah dari aplikasi ada yang namanya profile, masuk ke menu profile tersebut dan tekan tombol biru untuk login. Karena anda belum mempunyai akun sebelumnya silahkan melakukan register now seperti yang dapat ditemukan di bagian paling bawah lama tersebut.

Ya lama register perlu untuk memasukkan alamat email serta password, keduanya akan digunakan setiap kali login aplikasi mola. Setelah menekan tombol register anda akan diminta untuk memasukkan nomor verifikasi, nomor verifikasi ini bisa anda jumpai di email yang baru saja dikirimkan dari mola, silakan coba cek inbox pada email yang anda daftarkan tadi.

Masukkan kode verifikasi sesuai yang dikirimkan ke email anda, tekan tombol verifikasi dan anda sudah mempunyai akun aplikasi mola. Akun Anda sudah dapat digunakan untuk menyaksikan beberapa tayangan di aplikasi mola namun belum bisa digunakan kalau ingin menonton pertandingan Premier League Inggris, anda perlu melakukan subscription atau paket langganan di aplikasi ini.

Hanya masuklah ke menu profile lagi di kanan bawah, lalu lihat di atas ada yang namanya subscription plan. Paket pertama yaitu yang entertainment bisa digunakan untuk menonton semuanya kecuali tayangan olahraga, Premier League Inggris tidak dapat ditonton apabila berlangganannya paket yang ini. Minimal pilihlah paket yang ada di sebelahnya yang ada tulisan sport atau olahraga, paket itu dapat digunakan untuk menyaksikan tayangan olahraga di aplikasi mola ini, bukan hanya Premier League Inggris melainkan pertandingan sepakbola berbagai negara Eropa serta balapan.

Silakan selesaikan proses subscription sesuai paket yang anda inginkan, bila sudah selesai Anda bisa segera menyaksikan pertandingan Premier League Inggris sesuai jadwal yang telah ditetapkan. Untuk pertandingan yang dijelaskan di artikel ini bisa langsung tekan saja link livestreamingnya.

Baca Juga

  1. Jadwal Liga Inggris Malam Ini
  2. Hasil Liga Inggris Terbaru
  3. Klasemen Liga Inggris Terbaru